Map Graph

Universitas Doshisha

universitas di Jepang

Universitas Doshisha adalah universitas swasta Kristen di Kyoto, Jepang. Memiliki lebih dari 23.500 mahasiswa, universitas ini termasuk salah satu universitas terbesar dan paling prestisius di Jepang. Universitas Doshisha berawal dari sekolah bahasa Inggris Doshisha Eigakkō yang didirikan tahun 1875 oleh Joseph Hardy Neesima, dan diubah bentuknya menjadi universitas pada tahun 1920. Universitas Doshisha adalah universitas pertama di Jepang yang menerima mahasiswa wanita pada tahun 1923.

Baca artikel
Berkas:DoshishaChurch.jpgBerkas:Doshisha01.JPGBerkas:The_Learned_Memorial_Library_at_Doshisha_University,_Kyotanabe,_Japan.JPG
Top Questions
AI generated

Daftar fakta teratas tentang Universitas Doshisha

Ringkas artikel ini

Apa fakta paling menarik tentang Universitas Doshisha?

Apakah ada kontroversi seputar Universitas Doshisha?

Pertanyaan lebih banyak